Sabtu, 20 Agustus 2011

Menyoal Sekolah "Bertarif" Internasional

Menyoal Sekolah "Bertarif" Internasional

Oleh: Meylina Suherdanti

Pendidikan merupakan kunci keberhasilan setiap negara. Negara yang memerhatikan kualitas dan kuantitas pendidikannya akan lebih maju daripada negara yang kurang memerhatikan sektor pendidikannya. Peran pendidikan dalam hal ini adalah menghasilkan sumber daya manusia yang berdaya guna bagi bangsa dan negara yang pada akhirnya berdampak positif pada kemajuan negara tersebut di berbagai bidang.

Sebagaimana penjelasan arti pendidikan pada UU Sistem Pendidikan Nasional pasal 1 ayat 1 yang berbunyi, “pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya agar memiliki kekuatan spritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa, dan negara.” Pengertian ini cukup memberi kesimpulan bahwa pembangunan pendidikan berpengaruh positif terhadap kemajuan bangsa.

Jumat, 05 Agustus 2011

PENDAFTARAN SISWA BARU TA 2011/2012

MENERIMA PENDAFTARAN SISWA BARU 
 TAHUN AJARAN 2011-2012

Bingung cari BIMBEL  ?

BRILLIANT COURSE yang PASTI!!!!
Bimbingan Belajar SD, SMP, dan SMA
Menerima kelas Regular, Akselersi, dan RSBI
buktikan saja!

Jl. Semangka no 5 Madiun. Tlp. 0351 7798527